Resep puding oreo enak dan praktis ajib dah
Bahan-bahan :
- 1 paket / 10gr serbuk agar swalow (clear)
- 800 ml susu segar dutch lady
- 150 gr gula
- 2 Sudu makan milo
- 8 keping oreo
Cara membuat :
- Masak agar agar dengan susu segar dan gula hingga mendidih
- Api jangan terlalu besar
- Buang cream oreo dan hancurkan oreo
- Masukkan keloyang puding yang sudah dibasahkan terlebih dahulu
- Tapis agar agar dan tuang kedalam loyang, jangan tuang semua, sisakan separuh untuk lapis milo
- Gunakan garpuh, aduk adonan supaya oreo tidak mengendap dibawah adonan.
- Apa bila agar oreo sudah hampir mengeras, tuang milo dengan sedikit air panas dan masukkan milo kedalam agar agar dan susu tadi
- Masak sekali lagi hingga matang
- Tapis dan tuang diatas agar agar oreo tadi.
- Diamkan dan biarkan mengeras seluruhnya.
- Simpan dalam kulkas.
Komentar
Posting Komentar